Artikel Terbaru

Wednesday, September 18, 2024
AmplifierTips & Trik

Rakit Amplifier Blazer 300 Watt Stereo

Sudah lama tidak pernah merakit amplifier, karena ada kesibukan baru yang banyak menyita waktu. Blog ini juga jadi terbengkalai dalam waktu yang lumayan lama, hampir 1 tahun. Saya mulai posting lagi artikel yang kali ini temanya perakitan amplifier merk blazer .

Bahan-bahan yang diperlukan :

  • 2 kits amplifier blazer
  • 4 pasang power transistor ( 2sc 5200 | 2sa 1943 )
  • Transformator 10 A | 42 VAC CT
  • 1 dioda bridge 10 A
  • kabel secukupnya
  • Potensio 2 x 50 K ohm
  • Pasta pendingin transistor
  • Alumunium 2 buah
  • C 10.000 uF 2 x

Kits amplifier yang telah saya beli sudah terangkai semua komponennya, yang belum ada hanya transistor final ( power transistor ) dan alumunium pendingin. Lokasi penempatan yang tidak terlalu luas mengharuskan pemasangan transistor power ke alumunium saya buatkan atas bawah. Alumunium pertama saya potong jadi 2 , dan saya buatkan lubang untuk menempelkan transistor, setelah selesai proses itu baru saya tempelkan alumunium itu ke alumunium yang satunya .

How useful was this post?

Click on a star to rate it!

Average rating 3 / 5. Vote count: 2

No votes so far! Be the first to rate this post.

1 2
tips ,trik,servis,elektronik yang kita tuliskan adalah pengalaman kerja kita sehari-hari semoga bisa bermanfaat , apabila ada kesulitan atau kurang jelas silahkan tinggalkan komentar anda....

Related Posts

1 of 86